
Yakesma Bersama Komunitas Muslim Inggris Raya (KIBAR) Gelar Silaturahmi Tahunan Kibar Gathering 2024
London, 28 Mei 2024 – Komunitas Muslim di Inggris Raya yang berdiri sejak tahun 1988 mengadakan acara tahunan Kibar Gathering 2024 dengan tema “Bersama Merajut Ukhuwah, Siapkan Generasi Penebar Manfaat”.…